Notifications :

1. Welcome To Mainsite V5.0

2. Unanswered Comment doesn't mean there are not admin, admin just haven't found the right solution to the question, my friend all. So please be patient.

3. Project Spring fixed

4. If there is a bug in the blog, please report

5. Universal language is English and Indonesian

Team Work of AnimeITindo, NyanSubs©


Breaking News

4 Oct 2014

Cara Install Microsoft Net Framework 3.5 [ All Windows Compatible ] | AnimeIT

Halo sobat animeIT ! Pada kesempatan kali ini ane mau nge-post tentang tutorial lagi nih. 
Kali ini ane membuat thread berdasarkan permintaan seseorang teman sekaligus "Emak" gadungan ane disekolah.Tetapi karena mungkin banyak yang kesulitan pula karena tidak ada netframework 3.5 pada komputer agan semua jadi ane buat posting aja, ane yakin pasti nggak bisa mainin game yang mempunyai fitur online.. mau tau bagaimana cara mengatasinya ? 
baca aja posting dibawah ini !

Alat & Bahan : 
1. Komputer jelasnya
2. Sambungan ke Internet
3. Software Netframework 3.5 
Download softwarenya disini 
Microsoft Netframework 3.5 

Caranya : 
1. Pastikan komputer sobat AnimeIT tersambung ke internet
2. Ekstrak lalu buka Software Netframework 3.5 yang didownload tadi
3. Maka akan ada tampilan seperti ini 

4. Klik Next, maka tampilan akan berubah seperti ini, tunggu sejenak. 

5. Setelah itu maka akan muncul cmd, tunggulah hingga proses selesai dan akan muncul tampilan seperti ini
6. Klik tombol apapun untuk keluar, setelah itu maka akan muncul tamplan seperti ini. lalu klik finish
Jika netframework 3.5 masih belum terinstal dengan, maka sobat animeIT lanjut ke step 7
7. Masuk ke control panel komputer sobat animeIT, lalu pilih uninstall a program


8. Maka akan muncul tampilan baru, Setelah itu pada sisi kiri akan ada tulisan turn Wndows features in or off, klik tulisan tersebut. 

9. Akan muncul jendela baru, lalu cari yang bernama .NET Framework 3.5 seperti gambar dibawah, lalu klik pada kotakan disebelah kirinya. lalu klik ok, tunggu hingga proses selesai ( Dalam proses ini membutuhkan koneksi internet, maka pastikan komputer sobat AnimeIT terkoneksi ke dalam internet )

10. Jika sudah selesai maka pada file .NET Framework 3.5 akan terdapat kotak hitam didalamnya seperti di gambar.
Sobat animeIT sudah menyelesaikan peng-installan Netframework 3.5. Gimana cukup mudah bukan ?
Jika masih gagal, harap komentar di bawah,
Terimakasih sudah membaca artikel Cara Install Microsoft Net Framework 3.5 [ All Windows Compatible ] | AnimeIT ini !
Jangan lupa sering main ke animeITindo.blogspot.com ya !

No comments:

Post a Comment

Semoga Artikel Ini Bermanfaat Bagi Kita Semua.
Pengunjung Yang Baik Harus Berkomentar Dengan Bahasa Yang Santun
Fast Answer :
AdminIT HafizhConan
Nomor HP : 085794832299 ( LINE, Whatsapp Available )
Pin BBM : 758DAE57
FB : Hafizh Conan ( hafizhconan@gmail.com )
Twitter : @Hafizh_Conan
AdminIT Xa Nova
FB : https://www.facebook.com/xa.nova/
BBM: 76805AEF

Copyright 2015 |Template By SEOBloggerTemplate | Edited By HafizhConan